\r\n<\/video>\n<\/div>\n\n\n\n\n
“Direncanakan nanti opsinya bisa terlihat dari sisi jalan dan pilihan tempat sementara di depan Kantor Dinas Kominfo, tetapi hal ini akan terus kami koordinasikan dan komunikasikan dengan ketua Satgas apakah opsi ini bisa disetujui,” jelas dia.<\/p>\n\n\n\n
Plt Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kabupaten Balangan, M. Noor mengatakan sesuai arahan Bupati yang menginginkan adanya penurunan level PPKM di Balangan. <\/p>\n\n\n\n
Menanggapi hal itu, ia meminta perlu adanya optimalisasi 3T (Tracing, Testing, Treatment) dan vaksinasi, yang harus benar-benar dilakukan untuk meminimalisir penyebaran COVID-19.<\/p>\n\n\n\n
“Tentunya dalam hal ini Dinas Kominfo akan berupaya lebih untuk mensosialisasikan kepada masyarakat agar lebih mematuhi protokol kesehatan. Kemudian terkait vaksinasi agar masyarakat tahu waktu penjadwalan bagi yang ingin mendapat vaksin,” ucapnya.<\/p>\n\n\n\n
Sementara itu, Plt Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Balangan, Ahmad Sauki, menambahkan kiat dalam menurunkan level PPKM ini harus adanya penegakan promosi kesehatan yang lebih intensif, memaksimalkan cakupan dari vaksinasi, dan upaya penegakan diagnosa melalui 3T tersebut.<\/p>\n\n\n\n
“Kami berharap dari dukungan semua masyarakat agar lebih patuh dalam menegakkan protokol kesehatan seperti mencuci tangan dengan sabun di air mengalir, menjaga jarak, memakai masker, menghindari kerumunan, dan mengurangi aktifitas di luar rumah,” imbaunya.\u00a0<\/p>\n\n
<\/div>","protected":false},"excerpt":{"rendered":"
TERAS7.COM\u00a0– Posko induk penanganan covid-19 yang sebelumnya bertempat di depan Kantor Setda Balangan dipindah ke depan Kantor Kominfo Balangan. Pemindahan posko induk ini bertujuan untuk lebih mengaktifkan lagi kegiatan posko, serta mempermudah masyarakat untuk berkordinasi, karena posisi sebelumnya di depan Setda Balangan dinilai kurang strategis. Plt Kepala BPBD Balangan H Rahmi, Senin (30\/8\/2021) mengatakan, pemindahan […]<\/p>\n","protected":false},"author":1248,"featured_media":46580,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"_jetpack_memberships_contains_paid_content":false,"footnotes":""},"categories":[107],"tags":[10960,22481,22483,22482],"class_list":{"0":"post-46579","1":"post","2":"type-post","3":"status-publish","4":"format-standard","5":"has-post-thumbnail","7":"category-pemerintahan","8":"tag-covid-19-balangan","9":"tag-demi-memudahkan-masyarakat","10":"tag-dinas-kesehatan-kabupaten-balangan","11":"tag-posko-penanganan-covid-19-balangan"},"yoast_head":"\n
Demi Memudahkan Masyarakat, Posko Penanganan Covid-19 Balangan Pindah - Teras7.com<\/title>\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\t\n\t\n\t\n\n\n\n\t\n\t\n\t\n