TERAS7.COM – Usai dikunjungi Presiden Joko Widodo, Warga korban banjir Kalimantan Selatan dikejutkan dengan kedatangan seorang musisi ternama di tanah air, Rian D’Masiv menyanyikan lagu di posko pengungsian korban banjir Stadion Demang Lehman, suntik kepedulian dan semangat, Senin (18/01)